Deskripsi
Kuranji adalah karakter dari seekor itik yang dibuat untuk pembuatan buku cerita anak-anak yang menceritakan tokoh utama ditinggalkan oleh keluarganya karena ia merupakan itik yang berawarna abu-abu sedangkan saudara-saudara lainnya berwarna kuning seperti itik pada umumnya.