Deskripsi
Karya seni berupa poster ini menjelaskan rangkuman kegiatan Program Kemitraan Masyarakat (PKM) tentang penerapan teknologi sampah ampas tahu di Desa Kalisari Kecamatan Cilongok Banyumas. Poster terdiri dari penjabaran kegiatan yang berupa Latar Belakang, Kegiatan yang telah dilakukan, Metode Pelaksanaan, Masyarakat Sasaran, dan Hasil Luaran dalam bentuk publikasi.