Deskripsi
Ilustrasi ini. menggambarkan seorang laki-laki duduk didalam kereta. Ia memang terlihat jenuh dalam perjalanan tersebut. Namun dengan ditemani langit sore dan sinar mentari yang masuk melalui jendela, Ia akhirnya menikmati perjalanannya bersama senja