Deskripsi
Seekor kelinci yang berada dalam dunia imajinasi melewati setiap tantangan dan pemikirannya menuju kemenangan. Tiga kelinci pada lukisan itu mencerminkan kecil dan besarnya usaha, apakah ingin dilihat atau tidak, dan pemilihan warna biru menggabarkan ketenangan dan warna pada sisi lainnya menggambarkan dunia imajnasi. Setiap manusia yang bernyawa memiliki hidup dan mimpi, jangan pernah menyianyiakan hidup dan kehidupan tanpa bermimpi. Mencoba untuk tidak takut dan tidak getar, meskipun banyak rintangan tetap harus dihadapi untuk mewujudkan mimpi itu.