Deskripsi
Nara adalah mahasiswa tahun pertama yang pendiam dan senang menghabiskan waktu sendiri. Dia sangat suka membaca novel ringan dan selalu antusias mencari judul baru untuk dibaca. Meskipun tidak punya banyak teman hal itu tidak mengganggunya sama sekali Nara adalah penyendiri yang justru merasa nyaman dengan keadaannya.