Deskripsi
Modul ini bertujuan untuk mengimplementasikan aplikasi pemesanan restaurant meliputi pencatatan stok bahan baku, penjualan menu restaurant, rekomendasi menu, serta pembayaran dengan menggunakan tunai maupun payment gateway MidTrans. Aplikasi ini merupakan hasil produk dari Penelitian Dasar dan Terapan Fakultas Ilmu Terapan Universitas Telkom periode II tahun 2021.