Deskripsi
Program Komputer ???Aplikasi AUDITME Pendukung Audit Sistem Informasi Berbasis COBIT 4.1??? ini merupakan perangkat lunak berbasis web sebagai pendukung pelaksanaan audit sistem informasi menggunakan referensi audit berupa framework COBIT 4.1. Aplikasi ini mencakup dukungan asesmen terhadap 4 (empat) domain dalam COBIT 4.1, yakni: (1) domain Plan and Organise, (2) domain Acquire and Implement, (3) domain Deliver and Support, serta (4) domain Monitor and Evaluate. Selain itu, aplikasi ini juga mendukung asesmen terhadap 34 (tiga puluh empat) proses dalam COBIT 4.1.