Deskripsi
Aplikasi BAEX atau Banyumas Explore adalah sebuah sistem yang di gunakan untuk melakukan aktifitas pencarian sebuah informasi wisata dan booking/pemesanan tiket. Tujuan aplikasi ini adalah untuk mempermudah dan mempercepat aktifitas pemesanan tiket dan dapat membantu user untuk menemukan wisata yang cocok sesuai mood para pengguna,dilengkapi dengan fitur yang memanjakan pengguna,seperti tracking,yaitu fitur yang dapat melacak tempat wisata yang ingin dituju,ada booking,fungsinya dapat melakukan aktifitas pemesanan tiket secara mudah,dan terakhir fitur gallery.