Prediksi Penyakit Jantung Bawaan Menggunakan Algoritma Artificial Neural Network Backpropagation | BTP
HAK CIPTA

Prediksi Penyakit Jantung Bawaan Menggunakan Algoritma Artificial Neural Network Backpropagation

Founder: Apri Junaidi, S. Kom., M. Kom., Mcs
Telkom University Purwokerto
02 September 2021
Default Image

Deskripsi

Script program ini merupakan program komputer untuk memprediksi penyakit jantung bawaan pada anak menggunakan Algoritma Artificial Neural Network Backpropagation, dalam program ini menyelesaikan masalah umum yang terjadi pada jaringan Artificial Neural Network yaitu overfitting, metode yang digunakan untuk menyelesaikan overfitting adalah menambakhan droupout pada layer arsitektur Artificial Neural Network. Dataset yang diguanakan untuk program ini berasal dari RS Pusat Jantung Nasional Harapan Kita, Jakarta. Dilakukan beberapa kali pembuatan model Artificial Neural Network untuk mendapatkan akurasi dan perbaikan overfitting. program ini dapat diterapkan pada data data pasien penyakit jantung bawaan.

Logo
Bandung Techno Park (BTP) is a center for innovation, business incubation, and technology development located within the Telkom University area in Bandung. BTP serves as a bridge between universities, industries, and the government to foster the creation of startups, applied research, and market-ready technology products. Its facilities include coworking spaces, incubation programs, and business mentoring to support Indonesia’s innovation ecosystem.
Social Media
3
Live Chat
Welcome to MyBTP SuperApps

Type the number or click the option to navigate to your desired menu.

Please choose a menu option below:
1. BTP Profile
2. Solution & Technology Transfer
3. Business Incubation
4. Tenant & Support Services
5. Partnerships
6. Contact Us!