Deskripsi
Dalam penelitian perancangan flapbook ditujukan sebagai media promosi desa wisata candirejo. Dipilihnya flapbook sebagai media promosi karena memperkenalkan paket wisata atau fasilitas desa wisata candirejo dengan media yang lebih interaktif, dengan adanya flapbook maka para wisatawan akan lebih penasaran untuk membaca atau melihat lembar demi lembarnya sehingga, mereka paham dengan isi dari flapbook yaitu pesona dari desa wisata candirejo