Deskripsi
Kembang Batik Lintang merupakan 1 dari 3 koleksi seni motif yang menggambarkan keindahan bunga yang sering digunakan subyek pada batik. Kembang Batik Lintang terinspirasi dari visual lintang atau bintang pada malam hari, dihiasai kuncup bunga dan daun dengan ornamen isen-isen garis dan titik. Warna menyerupai soga memperkuat kesan elegan dan tenang. Makna motif ini adalah keanggunan dari bunga ciptaan Tuhan yang selalu menjadi inspirasi manusia dalam berkarya.