Deskripsi
Nirmana adalah sebuah karya tanpa makna yang menunjukkan irama dalam suatu gambar. Nirmana Analog ini menampilkan sebuah kupu-kupu yang berada diantara dedaunan dengan warna-warna yang kontras, serta peletakan warna yang seakan bertumpukkan.