Deskripsi
Film kartun ini merupakan hasil penelitian Edukasi 6M melalui new media untuk pembelajaran tatap muka sekolah dasar di era new normal, bercerita tentang 2 karakter utama yaitu Raka dan Rashied yang bersembunyi ketika akan di vaksin, namun setelah mendapat penjelasan dari penyuluh akan pentingnya vaksin maka Raka dan Rashied dengan bersemangat mengikuti program vaksin tersebut.