Pramudya Putra Digital Management System | BTP
HAK CIPTA

Pramudya Putra Digital Management System

Founder: Erna Hikmawati
Telkom University Bandung
07 July 2025
Default Image

Deskripsi

Aplikasi CV Pramudya Putra merupakan sistem informasi manajemen berbasis digital yang dirancang untuk mengintegrasikan dan mengotomatisasi proses operasional serta administrasi perusahaan. Aplikasi ini dikembangkan sebagai respon terhadap kebutuhan digitalisasi kerja, dengan tujuan utama meningkatkan profesionalisme, efisiensi, akurasi, dan kecepatan dalam pencatatan serta pengelolaan data penting perusahaan. Sistem ini terdiri dari beberapa modul fungsional yang saling terhubung, seperti manajemen barang, pembukuan keuangan, pengelolaan surat jalan, dashboard analitik, dan company profile. Setiap modul berperan dalam mendukung alur kerja yang sistematis dan terdokumentasi secara elektronik, mulai dari pencatatan transaksi, pengawasan stok, hingga pelaporan kinerja. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan hak akses berbasis peran, di mana admin memiliki kewenangan penuh terhadap pengelolaan data, sedangkan user hanya memiliki akses terbatas sesuai fungsinya. Dibangun dengan arsitektur three-tier, aplikasi ini memisahkan antarmuka pengguna (web client), logika proses bisnis (server), dan penyimpanan data (database), sehingga menjamin keamanan, stabilitas, serta kemudahan pengembangan di masa depan.

Logo
Bandung Techno Park (BTP) is a center for innovation, business incubation, and technology development located within the Telkom University area in Bandung. BTP serves as a bridge between universities, industries, and the government to foster the creation of startups, applied research, and market-ready technology products. Its facilities include coworking spaces, incubation programs, and business mentoring to support Indonesia’s innovation ecosystem.
Social Media
3
Live Chat
Welcome to MyBTP SuperApps

Type the number or click the option to navigate to your desired menu.

Please choose a menu option below:
1. BTP Profile
2. Solution & Technology Transfer
3. Business Incubation
4. Tenant & Support Services
5. Partnerships
6. Contact Us!