Deskripsi
Film Only God Can Judge Me lahir dari kebutuhan untuk mengangkat tema penghakiman ini ke dalam bentuk visual yang ekspresif, simbolik, dan emosional. karya Film eksperimental ini ingin mengeksplorasi gagasan tentang penghakiman melalui bentuk visual dan asosiasi yang abstrak, menjadikan mata sebagai simbol utama.