Deskripsi
SIPUMKMSBY merupakan aplikasi website yang dirancang untuk membantu Dinas Koperasi Kota Surabaya dalam proses pengelolaan UMKM yang ada di Kota Surabaya. Website ini dirancang mengguna pendekatan metode prototype karena menyesuaikan kebutuhan dari Dinas Koperasi Kota Surabaya. Website ini menyediakan fitur pengelolaan UMKM, Pengeloalaan kegiatan Intervensi, pelaporan, manajemen user, pendaftaran UMKM, Pendaftaran Intervensi, dan lain sebagainya. Tujuan utuama dari pengembangan ini adalah untuk pengelolaan UMKM dan sistem pelaporan yang terstruktur.