Deskripsi
Surat undangan dari sekolah ke Orang tua murid atau dari sekolah kepada seluruh Guru di lingkungan sekolah sering dilakukan. Hal ini akan sangat merepotkan admin pembuat surat jika dilakukan secara manual. Oleh karena itu modul ini berisi tentang bagaimana membuat surat undangan otomatis menggunakan Autocrat kemudian otomatis mengirim ke email penerima.