Deskripsi
Program komputer ekstraksi ciri CAD berbasis sinyal phonocardiogram merupakan program komputer yang dibuat dalam bahasa python. Program ini menggunakan algoritme discrete wavelet transform (DWT) untuk mendeteksi ciri CAD. Ciri yang diambil merupakan nilai statistic dari koefisien wavelet. Classifier untuk prediksi CAD menggunakan algoritme k-nearest neighbour (KNN).