Deskripsi
Bangku ini terinspirasi dari sebuah bangunan yang bernama stupa. Material utama yang digunakan pada bar stool ini adalah rotan yang memiliki kelebihan ringan, kuat, murah, dan mudah dalam pengerjaan. Selain itu juga terdapat material besi hollow sebagai kaki bar stool yang memiliki kualitas baik sehingga kuat untuk menopang dudukan diastanya. Dan untuk bagian dudukan menggunakan material polyester sebagai bagian paling luar atau penutup dudukan yang memiliki kualitas tahan lama, anti bakteri, anti jamur,cepat kering bila terkena air, dan tidak mudah kusut. Fungsi Bangku ini dapat digunakan sebagai tempat duduk yang berpasangan dengan meja yang berukuran tinggi seperti meja bar.