Deskripsi
Tel-u Class adalah aplikasi berbasis web yang dirancang untuk mendukung kegiatan belajar-mengajar antara dosen dan mahasiswa dengan mengintegrasikan teknologi Generative AI, khususnya Large Language Model (LLM). 1 - Melalui antarmuka yang telah dirancang, aplikasi ini memfasilitasi 2 - Interaksi antara dosen dan mahasiswa dalam forum kelas digital 3 - Pemanfaatan AI generatif untuk mendukung penyampaian materi 4 - Pencarian informasi yang cepat dan kontekstual 5 - Bantuan dalam pengerjaan tugas perkuliahan 6 - Penyederhanaan akses dan pemahaman terhadap konten pembelajaran Desain antarmuka Tel-u Class mengedepankan pengalaman pengguna yang intuitif, responsif, dan inklusif, dengan struktur visual yang mendukung efisiensi, navigasi yang mudah, serta estetika modern yang sesuai untuk lingkungan akademik digital.