Deskripsi
Meja Display ini terinspirasi lambang dari logo Retail yaitu Spade (Sekop). Keterbatasan tempat dan fasilitas men-display produk kecil seperti perhiasan dan aksesoris meja ini dibuat sebagai treatment interior untuk kolom yang dibuat secara melingkar dan meja ini juga disertai cermin. Dominan material yang digunakan adalah MDF, kaca cermin, dan resin. Sedangkan warna yang paling dominan adalah pink dan emas.